Kegiatan Kanwil Surabaya

SERAH TERIMA JABATAN KETUA IWABRI TINGKAT WILAYAH SURABAYA
Pada tanggal 22 Juli 2019 telah dilaksanakan serah terima jabatan Ketua IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya dari Ibu Dicky Rozano kepada Ibu Eko Wahyudi. Acara Sertijab diselenggarakan di lantai 2 gedung BRI Kanins Surabaya dengan dihadiri oleh Ketua IWABRI beserta...

Pengajian Rutin IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya
Pengajian rutin Al-Hasanah diselanggarakan hari Jumat tanggal 21 Juni 2019 pukul 08.00 pagi bertempat di rumah dinas Pinwil BRI Surabaya di Jalan Trunojoyo No. 70 - 72. Ceramah agama oleh Ustadzah Dr. Hasniah Hasan, M. Si. dengan tema " Bersilaturahim Merenda...

Serah Terima Jabatan Ketua IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya
Pada tanggal 20 Juni 2019, bertempat di BRI Kantor Cabang Surabaya Rajawali, berlangsung acara Serah Terima Jabatan dari Ibu Budhi Novianto kepada ketua IWABRI Tk.wiayah Surabaya yang baru Ibu Busrul Iman yang disaksikan oleh ibu-ibu koordinator pengurus dan seluruh...

Halal bi Halal IWABA Gerbang Kertosusila bersama IWABRI tingkat wilayah Surabaya
Pada tanggal 19 Juni 2019, bertempat di hotel Samator Novotel IWABRI Surabaya menyelenggarakan Halal bi Halal IWABA Gerbang Kertosusila dalam hal ini IWABRI bertindak selaku panitia pelaksana ( panpel ). Pertemuan rutin IWABA yang dilaksanakan 2 bulan sekali ini...

Serah Terima Jabatan Ketua IWABRI Wilayah Surabaya
Bali, 08 Januari 2019 Serah terima jabatan Ketua IWABRI dari Ny. Ifa Anom Redhi (Ketua IWABRI lama) kepada Ny. Yana Soeprianan (Ketua IWABRI yang baru) berlangsung di Bali pada tanggal 08 Januari 2019 disaksikan oleh pengurus dan anggota IWABRI Surabaya yang ikut...

IWABRI Wilayah Surabaya Peduli Palu
Palu, 10 Oktober 2018 YBM BRI bersama IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya memberikan bantuan kepada para korban bencana gempa bumi dan tsunami wilayah Palu. Penyerahan bantuan dilaksanakan di halaman BRI Kantor Cabang Palu. Sebagaimana hasil assesment tim tanggap bencana...

Pengajian Rutin IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya 6 Agustus 2018
Bertempat di Rudin Pinwil Surabaya di Jl. Trunojoyo IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya menyelenggarakan acara pengajian yang setiap bulannya diadakan dengan tujuan untuk menigkatkan keimanan dan ketakwaan serta silaturahmi ibu-ibu anggota IWABRI Surabaya. Banyak sekali...

Halal Bi Halal IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya
IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya menyelenggarakan Halal Bi Halal pada tanggal 03 Juli 2018, bertempat di Aula BRI Kanwil Surabaya lt. 22 di jalan Basuki Rahmat No. 138 Surabaya. Ibu-Ibu IWABRI melaksanakan Pertemuan Rutin dirangkai dengan Halal Bi Halal bertema...

Pengajian Rutin IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya
Pada tanggal 2 Juli 2018, IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya menyelenggarakan kegiatan Pengajian Rutin dengan Tema : "Sucikan Hati, Tebarkan Kedamaian". Taklim kali ini, kami mengundang Bpk. Ustad Drs. H. Ahmad Muzzakky Al Hafidz MA sebagai Penceramah. Kegiatan ini...

SERTIJAB IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya 9 Maret 2018
Serah Terima Jabatan Ketua IWABRI Tingkat Wilayah Surabaya Periode tahun 2018 s/d 2019 dari Ketua lama Ny. Irwan Junaidy kepada Ny. Anom Redhi Ketua IWABRI yang baru. Kegiatan SERTIJAB dilaksanakan di Aula Kantor Cabang BRI Surabaya Rajawali, yang dihadiri oleh...