Bakti Sosial IWABRI Tingkat Wilayah Denpasar

Bakti Sosial IWABRI Tingkat Wilayah Denpasar

Pada Tanggal 13 April 2022, IWABRI Tingkat Wilayah Denpasar melakukan kegiatan Bakti Sosial dalam rangka Bulan Suci Ramadhan 1443 H dan HUT IWABRI ke 22 Tahun. Penyaluran Bansos ini dilakukan di panti asuhan dan masjid. Kunjungan pertama Bakti Sosial ke Panti Asuhan...